Selasa, 26 Oktober 2010

Alay (anak layangan) = Kampungan !

Alay. Sejak lama saya terganggu dengan keberadaan orang-orang seperti ini. Mohon maaf, ini bukan berarti diskriminasi bahwa para Alay dilarang tinggal di bumi ini. Tapi tolonglah utuk segera mengoreksi diri. Kalau kalian masih menganggap baik kebiasaan itu, ok, mungkin saya yang terlalu sensitif sehingga terganggu hal-hal yang remeh temeh seperti itu. Tapi kalau setelah kaliah menakar lagi baik buruknya kebiasaan kalian dan hasilnya adalah buruk dan sangat mengganggu, tolong segera hentikan kebiasaan itu.


Tulisan di atas itu merupakan surat terbuka kepada siapa saja yang merasa Alay.

Sebagai konsumen media text di internet, terus terang saya sangat terganggu dengan gaya kepenulisan para Alay. Ketika orang-orang sedang ingin benar-benar bisa menulis dengan baik dan benar, mereka malah enak-enakan mempermainkan cara penulisan pesan. Ketika banyak orang Indonesia yang peduli terhadap bahasa indonesia yang semakin hilang akar aslinya karena bahasa lisan yang amburadul, bahasa SMS yang serba singkat, si Alay malah memperparah dengan memunculkan text-text (maaf) kampungan yang sungguh menyakitkan mata orang yang membacanya.

Konon di kalangan komunitas yang terkenal memiliki anggota dengan intelektual yang mumpuni, gaya para Alay ini sangat dihindari dan kalau bisa dibuang jauh-jauh. Lebih parah lagi, saya dengar di forum-forum internet yang memiliki anggota aktif dalam jumlah yang besar, pada Alay ini di caci maki dan menyarankan di banned saja IDnya. Dan saya pun sebagai pengguna internet, terganggu sekali dengan text-text di blog, status facebook, twiter, dan kolom komentar yang dibuat oleh para Alay.

Setelah saya coba inventarisir, setidaknya berikut ini beberapa kerugiaan dan hal kontraproduktif yang dilakukan para Alay:
Membuat orang yang membaca kesulitan dan akhirnya malas menyelesaikan text tersebut
Merusak tata bahasa Indonesia yang semakin hari semakin sedikit orang yang menggunakannya dengan baik dan benar
Terkesan oleh pembacanya, orang yang menulis text gaya Alay ini pasti orang (maaf) kampungan
Mengotori media-media text yang ada di Internet
Meskipun kadang wacana yang disampaikan adalah hal yang ilmiah, tetap saja produksi text para Alay susah untuk dijadikan rujukan tulisan ilmiah
Dan beberapa kerugian lagi yang silahkan ditambahkan sendiri

Saya tidak mengerti historikal perkembangan bahas para Alay tapi yang jelas dewasa ini sungguh marak. Jika Anda tidak tahu apa Alay itu saya berminat sekali menjelaskan di tulisan ini. Tapi setelah saya buka-buka isi facebook teman-teman, ternyata sudah ada yang menuliskan dan menjelaskan secara baik. Lengkap dengan contoh dan komentar pemilik facebook itu.
 
A.L.A.Y Generations
Share
Today at 4:51am
Have you ever heard A.L.A.Y?? Maybe all of you wondering what are the A.L.A.Y means? ALAY means “Anak Layangan” (baca: anak kampung). Actually I identify ALAY from one of my friend’s status on facebook then I interested to explore more : ) : ). He analyze from the status on facebook (Well, as u know facebook is very booming since Friendster going unpopular) that many people (mostly, even a girl or a boy) using a slang Indonesian language such:

1. Saya : saia
2. Maaf : maav, muup, dan mav
3. Terimakasih : makacih, maaciiw, dan maa’ci
4. Buat : wat
5. Terus : teyus, tyus
6. Kamu: kamuh, kammo, kamoh, kamuwh, kamyu,qamu,etc
7. add : ett,etths,aad,edd,etc
8. for : vo,fur(zz),pols,etc
9. lagi : agi,agy, gy, etc
10. makan: mums,mu’umhs,etc
11. lucu : lutchuw,luthu,etc
12. siapa: cppa,cp,ciuppu,siappva,etc
13. apa : uppu,apva,aps,etc
14. narsis : narciezt,narciest,etc
15. lo : u,yu, etc
16. gw : w,guw,g
17. etc

Actually this is not pure all my notes, I have inspired and I am goggling to find more info and the fact is faboook now having many alayers hahahahahahah. Agak curious juga sih are one of us the Alay-ers?hihiiihihi :D:D

7 komentar:

  1. GW SETUJU BANGET..
    KE LAUT AJA TUH ALAY!!!
    BIKIN SAMPAH!!!
    NAJIS!!!
    SEMAKIN DIKIT ORANG BENER SKG..
    PADA JD ALAY SMUA!!!

    BalasHapus
  2. mini's wife said : hehehe sabar muna wife gw juga bingung knp makin bnyk orang alay bikin kotor indonesia aja.

    BalasHapus
  3. kopuc celalu merindukan ayam kampus berwajah oriental26 Oktober 2010 pukul 21.09

    hmmmm....
    qt setuju !!!!!
    asal ngoni nda bilang ta p baju alay lagi...
    ha..ha..

    BalasHapus
  4. memang ngana pe baju alaaaaay wkwkwkwkk

    BalasHapus
  5. tulisan lu lucu lucu

    BalasHapus